Polisi RW Polsek Cibeber terus sambangi warga untuk sosialisasi  

    Polisi RW Polsek Cibeber terus sambangi warga untuk sosialisasi   

    Polres Cianjur Polda Jabar - Kepolisian Sektor Cibeber dengan Polisi RWnya gencar menyambangi warga dan terus melaksanakan sosialisasi tentang keberadaan Polisi RW yang selalu berada untuk membantu masyarakat dalam hal pelayanan Kepolisian dan pelayanan lainnya.

       Kapolres Cianjur AKBP ASZHARI KURNIAWAN melalui Kapolsek Cibeber KOMPOL ACA NANA SURYADI bersama dengan anggotanya yang ditunjuk sebagai Polisi RW melaksanakan kunjungan kepada warga dan bersosialisasi tentang keberadaan Polisi RW

       Kegiatan sambang yang terus dilakukan oleh Polisi RW kepada masyarakat serta mensosialisakan tentang keberadaan Polisi RW terlihat di beberapa ke RW an di wilayah Hukum Polsek Cibeber. Dalam kunjungan tersebut Polisi RW menyampaikan kepada warga bahwa keberadaan Polisi RW adalah untuk mempermudah masyarakat menyampaikan pengaduan dan laporan serta untuk mengoptimalkan pemeliharaan Kamtibmas sesuai harapan masyarakat.

       Dalam kesempatan terpisah Kapolsek Cibeber mengatakan bahwa keberadaan Polisi RW adalah untuk mengoptimalkan pemeliharaan Kamtibmas di setiap RW sehingga memudahkan masyarakat untuk mengadu dan melapor tentang masalah yang dihadapi warga kepada Polisi, Ungkap Kapolsek Cibeber.

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Sinergi TNI Polri, Bhabinkamtibmas Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Kontrol Minimarket Pada...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pengamanan VVIP Super Ketat, TNI Kawal Kedatangan Tamu Negara Hadiri Pelantikan Presiden RI
    BHAYANGKARI BAGIKAN BANTUAN SOSIAL DALAM RANGKA PERINGATAN HARI KESATUAN GERAK BHAYANGKARI KE-72 TAHUN 2024

    Ikuti Kami